Travel Writer Diaries 1.0
‘Catatan perjalanan unik, seru dan luar biasa tentang Indonesia’. Begitulah tagline di sampul buku Travel Writer Diaries karangan Teguh Sudarisman. Mengenal baik Mas Teguh Sudarisman membuat saya yakin bahwa buku karyanya ini bukan sekedar buku traveling biasa. Pengalamannya menjadi seorang travel writer akan menambah semarak buku pertamanya ini, dan nyatanya saya pribadi cukup terpuaskan. Membaca…